Sabtu, 25 Juli 2020

PERSONIL POLSEKWAS BANDARA TETAP SIAGA DAN WASPADA DI HARI LIBUR



Kubu raya, Kalbar , 26/07/2020  :
       Hari minggu merupakan hari Libur Nasional bagi para pegawai baik di Instansi pemerintah, staf Tni Polri dan swasta. Tapi tidak bagi karyawan penerbangan dan para staf yang mengawakinya. Tiada hari biasa atau pun hari libur mereka tetap melaksanakan pekerjaannya seperti biasa.
   

        Bagi personil Polsekwas Bandara supadio hari Libur atau tidak,  tetap melaksanakan kegiatan rutin. Untuk menjaga kondusifitas di wilayah Bandara personil tetap melaksanakan tugasnya baik patroli maupun sambang dan dialogis tetap di laksanakan di hari libur. Berkoordinasi dengan petugas Avsec Bandara dan personil BKO Tni Au tetap di laksanakan.
     

       Kapolsekwas Bandara Akp Andi Tenriangka, S.sos telah memerintahkan personilnya untuk selalu waspada walau hari Libur, jangan underestimate terhadap situasi bandara yang kondusif, imbuhnya", tetap laksanakan Patroli dan koordinasi dengan stake holder di bandara.//

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Perkuat Kerjasama Antara Polda Kalbar Dengan PDRM Guna Keamanan Wilayah Perbatasan, Wakapolda Kalbar Beserta Perwakilan Pejabat Polda Kalbar Melakukan Kunjungan Ke IPK Sarawak Polis Diraja Malaysia

Siaran Pers Nomor : 341 / XII / HUM.6.1.1. / 2024 / Bidhumas  Rabu, 11 Oktober 2024 Perkuat Kerjasama Antara Polda Kalbar Dengan PDRM Guna K...